SCHEDULE : 8-10 Desember 2014
VENUE : Jogjakarta Plaza Hotel, Yogyakarta
DURATION : 3 Days
PENGANTAR
Membahas secara komprehensip teknik penyusunan Standard Operating Procedure (SOP) HRD dilengkapi dengan contoh-contoh formulir yang terkait dengan berbagai kebijakan (policy) bidang HRD.
TUJUAN PELATIHAN
- Meningkatkan kemampuan peserta dalam menganalisa efektifitas kegiatan dan
kebijakan HRD yang berlaku beserta langkah-langkah prefentif dalam peningkatannya
- Membekali peserta dengan teknik penyusunan prosedur kebijakan dalam operasional HRD
- Meningkatkan kompetensi peserta dalam mengelola HRD secara efektif danproduktif.
PESERTA
- Senior Manager, General Manager, HR Manager,
- Personnel Manager, HRD Manager, Training
- Manager/Kabag Diklat, dan Senior Officer
- HRD/Diklat. Kami juga memberi kesempatan kepada
- peminat atau pemerhati masalah SDM lainnya.
OUTLINE TRAINING
Pokok-Pokok Bahasan
- Analisis Hubungan Kerja – Pekerja – Lingkungan
- Kerja dan Peraturan Ketenagakerjaan
- Pada sesi ini akan dibahas hal-hal yang
- berkaitan dengan:
- “Human Resources” Relationship Landasan Penyusunan Peraturan Perusahaan
- Kesepakatan Kerja dan Kontrak Kerja
- Keberadaan Serikat Pekerja
- Analisis Organisasi Perusahaan dan Job
- Description sebagai Dasar Penyusunan SOP HRD
- Pada sesi ini akan dibahas berbagai hal yang
- meliputi:
- Struktur Organisasi dan Sistematika
- Administrasi Kerja
- Job Description dan Job Requirement
- Dasar-dasar Penyusunan SOP HRD
- Kebijakan/Prosedur dalam Penerimaan
- Karyawan*
- Kebijakan/Prosedur dalam Penentuan
- Klasifikasi Golongan Pangkat dan Jabatan
- Workshop Penyusunan SOP HRD
- Pada bagian ini peserta akan dibimbing dalam menyusun SOP HRD, yang meliputi antara
- lain:
- Kebijakan/Prosedur dalam Penentuan Skala dan Struktur Penggajian
- Kebijakan/Prosedur yang Mengatur Perencanaan Karir
- Kebijakan/Prosedur dalam Penetapan Hari
- Kerja-Waktu Kerja dan Lembur
- Kebijakan/Prosedur Mengenai Bantuan Kesehatan
- Kebijakan/Prosedur yang Terkait dengan Cuti
- Kebijakan/Prosedur yang Mengatur Disiplin dan Tindakan In-disipliner
- Kebijakan/Prosedur yang Berkaitan dengan Penilaian Kinerja Karyawan
- Kebijakan/Prosedur Mengenai Pendidikan dan Pelatihan Karyawan
- Kebijakan/Prosedur Mengenai Etika Bisnis
- Penyimpangan Pelaksanaan Pedoman
- Kerja SDM dan Tata Cara Perubahan dalam SOP HRD
INSTRUCTUR
Rini Juni Astuti, SE, M.Si & Team