TUJUAN TRAINING
Agar peserta memahami teknik-teknik pengukuran aliran, pemilihan alat ukur, bagaimana penanggulangi dan teknik-teknik inspeksi.
CAKUPAN MATERI TRAINING
- Pengenalan tujuan pengukuran
- Bentuk-bentuk pengukuran: massa, aliran, energi
- Penggunaan elemen/sensor/detector
- Sistem satuan yang dipakai pada pengukuran aliran
- Sistem satuan standard
- Hukum kekekalan massa
- Hukum kekekalan energi
- Penerapan kedua hukum tersebur pada orifice
- Penerapan kedua hukum tersebut pada nozzel
- Penerapan kedua hukum tersebut pada ventury
- Penerapan kedua hukum tersebut pada pitot tube
- Perhitungan aliran dengan tabel AGA
- Perhitungan aliran
- Pengenalan pada unit positif displacement meter
- Pengenalan pada unit turbine meter
- Instalasi positif displacement meter
- Instalsai turbine meter
- Syarat pemasangan positif displacement meter
- Syarat pemasangan turbine meter
- Peralatan untuk meter prover
- Kalibrasi meter prover
- Instrumentasi
- Bentuk umum sistem pengukuran
- Karakter alat ukur
- Analisis data pengukuran
- Prinsip kerja transmitter
- Kalibrasi transmitter pressure, differential pressure
- Kalibrasi transmitter temperature
- Kesalahan umum pada pengukuran alairan
- Kesalahan umum pada kalibrasi
SIAPA SEBAIKNYA MENGIKUTI TRAINING INI?
Engineer & Operator serta semua pihak yang ingin memahami topik ini.
INSTRUCTOR
Ir. Syahbardia, MT. and Team
PRICE:
Please call us